Iklan Tebuireng.Online

Berita

Gandeng Pesantren Sebagai Kekuatan Tolak RUU Pertembakauan

Tebuireng.online—Social Movement Insitute bekerja sama dengan Pesantren Tebuireng dalam meyelenggarakan acara “Menggerakkan Pesantren Sebagai Kekuatan Penolak RUU Pertembakauan” di gedung KH. Yusuf Hasyim lantai 3, Pesantren Tebuireng, pada Sabtu (04/03/17). Acara tersebut diikuti oleh...

Peraih Juara Festival Dai se-Jawa Bali di Tebuireng

Tebuireng.online- Festival dai se-Jawa Bali yang dilangsungkan sehari oleh Kudaireng (Kumpulan Dai Tebuireng), Kamis (18/01/18) di Pesantren Tebuireng akhirnya telah memilih 9 dari 200 peserta sebagai juara. Dalam hal ini, para juara telah melalui...

Kiai Menjawab Persoalan LGBT

Tebuireng.online- Orang yang melegalkan LGBT merupakan orang yang sangat tega, tidak berperikemanusiaan. Karena dianggap menenggelamkan saudara sendiri di jalan yang menyimpang. Hal ini diungkapkan oleh KH. Musta’in Syafi’i (pakar Tafsir Al Quran), dalam seminar...

HUT ke-33 NH Perkasya, Diskusikan Silat dan Sufi

tebuireng.online—Pencak Silat adalah bela diri khas Nusantara, beberapa perguruan tinggi berdiri sudah bertahun-tahun lalu, sebut saja ada SH Teratai, Walet Putih, Kera Sakti, Tapak Suci, Dali Kumbang, Pagar Nusa, dan lain sebagainya. Namun diantara...

Pesantren Tebuireng Tutup Safari Ramadan di Masjid at Taqwa Perak

tebuireng.online— Ramadan adalah momen santri belajar berbaur dan melaksanakan kegiatan-kegiatan keagamaan bersama masyarakat. Untuk itu, Pesantren Tebuireng setiap tahun mengirimkan santri dan asatidz untuk melaksanakan safari Ramadan di berbagai mushalla dan masjid di beberapa...