Iklan Tebuireng.Online

Tasawuf dan Akhlak

Kenapa Hati Bisa Gelap?

Oleh: Silmi Adawiya* Hati adalah salah satu organ penting manusia yang merupakan pusat kehidupan. Bagaimana tidak? Hati itu yang bisa menentukan baik buruknya manusia, sehingga hati sangat menentukan kualitas kehidupan seorang muslim. Hati bisa mengarahkan seseorang...

Etika Amar Ma’ruf Nahi Munkar Versi Mauizhatul Mu’minin

Oleh: Silmi Adawiyah* Amar Ma’ruf Nahi Munkar adalah perjuangan yang akan terus dilakukan oleh seorang muslim, karena merupakan salah satu pokok dasar tegaknya peradaban Islam yang tak mungkin tercapai tanpa adanya syariat Al-Amru bil Ma’rufi wan...
ilustrasi ibadah menjaga 7 anggota tubuh

Cara Menjaga 7 Anggota Tubuh menurut Imam Ghazali

Salah satu tantangan terberat dalam menghambakan diri kepada Allah adalah menjauhi segala maksiat. Bahkan Imam Al-Ghazali menyatakan dalam kitab Bidayatul Hidayah bahwa menjauhi larangan Allah itu lebih berat dari pada mengerjakan perintahNya, karena semua...

Berdoa dan Mendoakan Sebelum Belajar

Oleh: Yayan Musthofa* Salah satu tradisi bagus yang diajarkan oleh para kiai dan guru-guru pesantren adalah menghadiahkan doa kepada Kanjeng Rasul SAW, para ulama salafussaleh, orang yang mewakafkan lembaga pendidikan, dan khususnya pengarang kitab yang...

Akhlak Mulia Salafus Shalih Terhadap Ilmu

Oleh: KH. Fawaid Abdullah * Di Akhir kitab Irsyad al Mukminin, KH. M. Ishomuddin Hadzik menulis tentang beberapa penjelasan tentang beberapa kisah akhlak mulia para ulama yang bisa menjadi pedoman dan pegangan bagi generasi berikutnya...