Iklan Tebuireng.Online

Fikih & Ushul Fikih

Bimbingan Ringkas Manasik Haji ke Tanah Suci (5) Batalnya Haji dan Thawaf Wada’

Oleh: Hadratussyaikh KH. M. Hasyim Asy'ari* Batalnya Haji dan Umrah Haji dan umrah menjadi batal karena melakukan hubungan suami istri, baik dilakukan pada qubul (kemaluan) atau dubur (lubang belakang), baik terhadap manusia atau binatang dengan syarat...

Sejarah dan Perkembangan Fikih Hadis (Bagian 2)

Proses Detail Lahirnya Fikih Hadis Pembahasan dalam bagian sebelumnya, mengantarkan kita pada gambaran genealogi mengenai bagaimana proses detail lahirnya fiqh al-hadits. Pertama, diawali dengan lahirnya hadis-hadis hukum yang disabdakan Nabi. Kedua, secara sengaja sebagian sahabat...

(Kurban) Ajaran Penuh Cinta dan Pendidikan Karakter

Oleh: Silmi Adawiya * Kisah indah Nabi Ibrahim yang dikirim oleh Allah untuk menyembelih putra kesayangannya adalah kisah yang tidak dapat dilupakan oleh umat Islam. Setelah Nabi Ibrahim mendapat persetujuan putranya, maka dibaringkanlah putranya atas...

Bahaya Meninggalkan Salat Jumat Lebih dari Tiga Kali

Oleh: Silmi Adawiyah* Shalat Jumat adalah sebuah kewajiban bagi setiap muslim dalam jamaah. Adapun yang berhak untuk tidak menunaikannya adalah seorang budak, wanita, anak kecil, dan orang sakit. Sehingga syariat Shalat Jumat ini diwajibkan atas...

Ijtihad Kolektif; Menyatukan Potensi yang Berpencar

Oleh: Hilmi Abedillah* Semenjak runtuhnya Kesultanan Islam Dinasti Abbasiyah di sekitar abad 13, dunia keilmuan Islam ikut-ikutan lesu. Taraf intelektual, yang dibuktikan dengan banyaknya ulama berpengaruh hingga karya yang mendunia, ikut menurun. Tak terkecuali di...