Iklan Tebuireng.Online

Fikih

Hukum Belajar Al Quran dan Tajwid Via Online

Oleh: Ustadz Miftah al Kautsar Assalamu’alaikum Wr Wb Apa hukum belajar Al Quran atau tajwid via online? Agung, Indramayu Wa‘alaikumsalam Wr Wb Terima kasih kepada penanya. Semoga Allah SWT senantiasa memberikan limpahan hidayah dan rahmat-Nya kepada kita semua. Amiin...

Mengqadha Tarawih di Sela-sela Zikir

Assalamu’alaikum Wr. Wb Apabila saya tertinggal shalat Tarawih, misal 4 rakaat. Saya mengqodho shalat yang tertinggal di pertengahan Tarawih saat bilal membacakan zikir panjang atau pendek dan doa-doa lain, karena saya ingin shalat Witir diakhir...

Wajibkah Mengganti Nadzar yang Terlupakan?

Assalamu’alaikum, ustad Semoga dirahmati Allah SWT. Dua Minggu yang lalu saya bernadzar, kalau nadzar terpenuhi, saya akan puasa sunah Senin-Kamis selama sebulan. Namun, kemarin Senin tahun baru saya lupa dan lalai. Jadi Minggu ini hanya...

Cara Menindaklanjuti Janin yang Keguguran

Assalamu’alaikum Wr. Wb Istri saya mengalami musibah keguguran kemarin, usia kandungan diperkirakan kurang dari 1 bulan dan mengeluarkan gumpalan darah atau sesuatu yang sudah dikeluarkan yang diyakini oleh dokter bahwa itu adalah calon bayi yang...

Pernikahan Beda Agama

Oleh: Ustad Muh. Sutan Alam Budi Assalamu’alaikum Saya ada pertanyaan. Ada seorang anak perempuan muslim menikah memegang agama masing-masing dengan lelaki non-muslim. Apakah orang tua ikut menanggung dosa anaknya? Terima kasih. -Mia, Mataram- Wa’alaikumsalam Terima kasih kepada penanya. Semoga...