Iklan Tebuireng.Online

Wawancara

Belajar ala Lu’luatul Mabruroh, Mahasiswi Unhasy Juara MQK Nasional

Tebuireng.online-- Mengupas sesuatu yang unik itu tak harus mencari seorang profesor atau orang-orang terkenal lainnya yang seringkali muncul di televisi ataupun majalah. Ada kalanya kita melihat sekitar, banyak hal-hal yang disadari atau tidak, menyimpan...

Gagal Lolos SNMPTN, Santri Alumni Tebuireng Kuliah di Negeri Elizabeth

Tebuireng.Online--"Orang berilmu dan beradab tidak diam beristirahat di kampung halaman. Tinggalkan negerimu dan hidup asing  (di negeri orang)". Begitulah Imam Syafi'i menyampaikan nasihat untuk merantau dalam syairnya. Semenjak menginjak sekolah menengah pertama, Muhammad Rihabulloh Hambali...

Kasus Bullying di SMP Cilacap, Bu Nyai Lelly Tebuireng: Bukan Salah Anak Seratus Persen

Tebuireng.online-- Baru-baru ini, warganet dihebohkan dengan rekaman video pembullyan anak di sekolah. Diketahui bahwa bullying dalam rekaman tersebut terjadi di SMP Negeri 2 Cimanggu, Cilacap, Jawa Tengah. Bullying dalam rekaman yang beredar itu memperlihatkan...

Kepala Aliyah Tanggapi Prestasi Siswa MASS Tebuireng

Madrasah Aliyah Salafiyah Syafi’iyah (MASS) Tebuireng dalam kisaran waktu terakhir mendapatkan banyak prestasi dari berbagai perlombaan. Sejak mulai tahun ajaran baru 2018/2019 dan pergantian masa kepemimpinan Kepala Madrasah, MASS Tebuireng gencar untuk mengirimkan delegasi-delegasi...

Santri Indonesia untuk Perdamaian Dunia

Dalam memperingati Hari Santri Nasional 2019, ada banyak kegiatan yang meramaikan dunia pesantren. Salah satunya adalah upacara bendera, istighasah, pembacaan selawat, khatmil Quran, dan doa bersama. Selain dari pada itu, ada hal-hal menarik lainnya,...