Iklan Tebuireng.Online

Tasawuf dan Akhlak

Yang Waras dan Sehat Akalnya, Jangan Mengalah

Oleh: KH. Fawaid Abdullah* العلم بلا عمل كالشجر بلا ثمر “Ilmu yang tidak diamalkan itu bagaikan pohon yang tidak bisa berbuah.” Seperti yang saya tulis sebelumnya, saat ini zaman hoaxisme. Seseorang begitu mudah dan gampang menulis, mem-posting, menyebarkan sesuatu tanpa berbasis data yang...

3 Pondasi Membangun Pondasi Spiritual yang Kuat

Pondasi spiritual kuat dibangun dari kombinasi iman, islam, dan ihsan, dari diri seseorang dalam menjalani kehidupannya.

Wasiat Nabi Muhammad kepada Ali bin Abi Thalib (Bagian 3)

Masalah Lain-Lain Anjuran Menyebarkan Islam Nabi saw. bersabda, "Ucapkanlah salam terlebih dahulu kepada setiap orang Islam yang berpasangan denganmu, maka Allah akan mencatat dua puluh kebaikan untukmu. Jawablah salam orang yang memberikan salam, maka Allah akan...
shalat dalam tasawuf

Ibadah Dulu, Diterima Allah Urusan Belakang

Oleh: Yayan Mustofa* Empat puluh tahun yang lalu, ada seorang pemuda yang sangat muak dengan ajaran Islam. Pasalnya, ia mendengarkan pengajian Kiai Samingan dalam suatu acara hari besar Islam. Beliau menyampaikan bahwa pada Hari Pembalasan...

Keutamaan dan Pahala Mendahulukan Orang Lain

Sesungguhnya akhlak merupakan pemberian yang Allah letakkan kepada siapa pun yang dikehendaki-Nya. Sifat pemurah dan kikir, masing-masing terbagi menjadi beberapa tingkat. Tingkat pemurah yang paling dasar adalah mengutamakan orang lain, yakni hatinya terasa ringan...