Iklan Tebuireng.Online

Wawancara

Santri Tebuireng Ingin Jadi Fotografer Presiden

Sekian kalinya Santri Tebuireng, Deka Pranata, meraih juara dalam lomba Fotografi yang digelar oleh UISI (Universitas Internasional Semen Indonesia) dengan berbagai kategori. Kali ini, diakuinya, bermula dari rasa iseng untuk istirahat dari kepenatan ujian,...

Gus Fahmi: Konfercab NU Jombang, Awali NU yang Mandiri

Tebuireng.online-- Pelaksanaan Konfercab NU Jombang yang diselanggarakan di Pesantren Tebuireng pada Tanggal Sabtu-Ahad (21-22/04/2017) tinggal menunggu hari. Beberapa persiapan acara telah dilaksanakan, baik oleh panita induk maupun lokal Tebuireng. Berikut adalah wawancara bersama panitia...

Belajar Sabar dari Penjaga Kantin

Siang itu kampus yang memiliki jargon “The Real University Of Pesantren and Enterpreneurship” ramai oleh mahasiswa-mahasiswi yang hilir mudik datang ke kampus. Salah satu tempat yang tak pernah sepi dari ramainya mahasiswa di kampus...

Muhammad Iqbal Peraih Juara Desain Poster Tingkat Provinsi

Tebuireng.online- Sebuah prestasi kembali diraih oleh santri Tebuireng, kali ini datang dari SMA A Wahid Hasyim Tebuireng Jombang yang berhasil raih juara di bidang desain poster tingkat provinsi atas nama Muhammad Iqbal Ahsanal Umam....

Raih Prestasi Bernyanyi dengan Percaya Diri

Setiap manusia lahir dengan karakter dan sifat yang tidak sama. Demikian pula dengan Fatimah Uswatun Khasanah, gadis dari desa Kaliwungu yang memiliki suara emas. Kemerduan suaranya berbanding terbalik dengan kesehariannya yang cukup pemalu.  Namun...