Iklan Tebuireng.Online

Tasawuf dan Akhlak

Mendidik Menurut Fitrahnya

Oleh: Fathur Rohman* Pendidikan merupakan kebutuhan yang primer bagi siapa saja, karena ia merupakan modal bagi seseorang untuk mengarungi kehidupan, sehingga mulai anak kecil sampai orang dewasa berusaha keras untuk mendapatkan pendidikan yang terbaik. Lembaga pendidikan...

Kontinuitas dalam Beramal

Keterangan lanjutan kitab risalah al-Mu’awanah karya Sayyid Abdullah ibn Alawi ibn Muhammad al-Haddad untuk selalu berpegang pada ketulusan dan sikap tengah dalam segala hal. Pilihlah di antara amal-amal ibadah sekadar yang mampu anda kerjakan...

Renungan Harian Sufi di Bulan Suci (Bagian III-Habis)

Hari Keduapuluhsatu Sungguh mengherankan, di hari-hari yang sudah seperti ini, situasi dan kondisi umat sudah seperti ini, masih ada saja orang-orang yang terus menerus memanipulasi Ilahi untuk kepentingan diri, golongan dan keluarganya serta kekuasaannya, di...

Rahasia Cinta

Nabi Saw, bersabda: “Pandangan seorang anak kepada kedua orang tuanya adalah ibadah.” Syeikh Ahmad ar-Rifa’y dalam kitabnya Haalatu Ahlil Haqiqah Ma’allah, mengatakan: “bahwa dalam hadits mulia ini ada rahasia pengagungan cinta kepada Allah Ta’ala, sebagaimana menanjaknya...

Tata Cara Menjaga Kebersihan (bagian II – habis)

Bersuci dan Membersihkan Tubuh dari Najis Hendaknya anda selalu berusaha menghindar dari segala najis. Tetapi bila tersentuh sesuatu dari najis dalam keadaan basah, segeralah mencucinya. Bila anda dalam keadaan janabah (hadas besar yang mengharuskan mandi),...