Iklan Tebuireng.Online

Biografi

Rohana Kudus, Jurnalis Perempuan Asal Sumatra

Rahmah El-Yunusiah atau yang dikenal dengan Rohana Kudus memiliki keterkaitan erat dengan sejarah pers perempuan di Indonesia. Sebagai seorang jurnalis asal Sumatera Barat, Rohana Kudus memainkan peran kunci dalam memajukan pers dengan perspektif perempuan dan memperjuangkan kesetaraan jauh sebelum Indonesia merdeka pada awal tahun 1900-an.
Kitab Simtudduror karya Al- Imam Al-Habib Ali bin Muhammad Al-Habsyi

Biografi Singkat Pengarang Kitab Simtudduror

Kitab Simtudduror sudah banyak dikenal oleh hampir seluruh pondok pesantren di Indonesia. Tidak banyak yang tahu akan biografi pengarangnya.
Syekh Nawawi al-Bantani

Perjalanan Hidup Syekh Nawawi Al-Bantani

Syekh Nawawi al-Bantani merupakan ulama dari Indonesia yang mendunia. Ini sekilas riwayat perjalanan hidup beliau.
KH. Ahmad Siddiq saat bersama KH. Abdurrahman Wahid (Gus Dur)

Sekilas Sosok KH. Achmad Siddiq dan Konsep Panca Jiwa

KH Achmad Siddiq dan konsep panca jiwa menjadi pemikiran filosofi yang sangat kental dengan dunia pesantren.

Syekh Ihsan Jampes, Ulama Nusantara yang Mendunia

Kediri, sebuah kota yang terletak di Jawa Timur yang langsung berdampingan dengan Jombang dan Nganjuk di sebelah utara, Blitar dan Tulungagung sebelah selatan. Kota ini termasuk dalam deretan wilayah yang memiliki banyak pondok pesantren....