Iklan Tebuireng.Online

Berita

Mahasiswa KPI Unhasy Wakili Kemenag Jombang Ikuti Pelatihan Penyiaran Islam

“Kalau yang disampaikan adalah hal yang baik, InsyaAllah hasilnya akan baik. Jika segalanya dilandaskan dengan baik maka insyaallah semua akan berjalan sebagaimana mestinya termasuk dalam hal moderasi beragama,”

Cara Unik Siswa SMP A WH Nikmati Liburan

Tebuireng.online-- Pagi hari pukul 08.00 Wib, Senin (27/6/2022), siswa SMP A. Wahid Hasyim Tebuireng telah memenuhi lapangan utama dan lapangan basket sekolah. Sebagian siswa memakai seragam olahraga dan sebagian lagi memakai seragam resmi seperti...

Studium Generale Kajian Al-Qur’an Masyaikh Tebuireng

Tebuireng.online-- Ma'had Aly Hasyim Asy’ari Tebuireng Jombang menggelar studium generale “Kajian Al-Qur'an Masayikh Tebuireng dan Jaringan Sanadnya”, di gedung Yusuf Hasyim Tebuireng, Kamis (25/8/2022). Turut hadir sebagai narasumber, Ketua PCINU Jerman, M. Rodlin Billah,...

Ke Tebuireng, KSAD Dudung Abdurachman Nyatakan Ini

Tebuireng.online-- Pesantren Tebuireng kembali mendapatkan kunjungan dari tamu negara, kali ini kunjungan tersebut datang dari Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Dudung Abdurachman. Kedatangan Jenderal Dudung Abdurachman disambut hangat oleh KH. Abdul Hakim Mahfudz beserta...

PKP2 Bedah “Ashabul Kahfi, Melek 3 Abad”

tebuireng.online- Buku “Ashabul Kahfi, Melek 3 Abad” dibedah oleh Pusat Kajian dan Pengembangan Pesantren (PKP2) Pesantren Tebuireng, Selasa (26/11). Acara ini menghadirkan penulis Prof. Nadirsyah Hosen dan dr.Nurussyariah Hammado serta pembanding Dr. Mardhiyah peneliti pesantren...