Iklan Tebuireng.Online

Wawancara

Program “Nyantri” The King’s College New York di Tebuireng Ubah Pandangan tentang Islam

Kerja sama program "nyantri" The King's College (TKC), New York, Amerika Serikat dengan Pesantren Tebuireng yang berlangsung pada 13-24 Meri 2017 telah memberikan kesan tersendiri bagi mahasiswa dari Negeri Paman Sam tersebut, terutama mengenai...

Santri Harus Mandiri !

tebuireng.online.- Lahir di lingkungan keluarga berbasis pesantren, Dr. Phil. Mohammad Nur Kholis Setiawan, MA., mengenyam pendidikan dasar dan menengah pertamanya di sekolah umum tempat kelahirannya, Kebumen, Jawa Tengah. Lulus sekolah menengah pertama, Nur Kholis...

Memilih Jalan Menjadi Penulis

Lu’luatul Mabruroh atau yang akrab disapa Luah, Mahasiswa PBA Unhasy sekaligus santri di Pondok Pesantren Walisongo Cukir Jombang ini kembali menjuarai Festival Jazirah Arab di Uin Maliki Malang. Setelah tahun lalu menyabet juara satu...

Aoqi, Sang Ensiklopedia Berjalan dari Gresik

tebuireng.online-- Banyak yang memandang keterbatasan sebagai kelemahan sehingga membuat orang itu talut, putus asa, dan tak berani keluar sebagai dirinya sendiri. Menjadi orang yang berbeda pada umumnya, terkadang menjadi ilusi semu atas keterlibatan diri...

Pring Banuw, dari Mahasiswi Unhasy untuk Pendidikan Kreatif Indonesia

tebuireng.online--Tidak sedikit mahasiswa memilih untuk menjadi mahasiswa kupu-kupu (kuliah-pulang kuliah-pulang). Hal ini tidak berlaku bagi Anis Banuwati Istighfarin Anis atau yang sering disapa dengan Farin. Mahasiswi Universitas Hasyim Asyari (Unhasy), Jurusan Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI)...