Iklan Tebuireng.Online

Serambi Pengasuh

Jihad Melawan 5 Masalah Terbesar Indonesia

Oleh: KH. Salahuddin Wahid* Resolusi Jihad adalah tanggapan Hadratussyaikh KH. M. Hasyim Asya’ri dan para ulama Nahdlatul Ulama terhadap kondisi kritis yang dihadapi bangsa dan negara Indonesia. Resolusi Jihad adalah Jihad Perang satu-satunya dalam sejarah...

Negeri Ramah terhadap Koruptor

Oleh: KH Salahuddin Wahid Jajak pendapat Harian Kompas (7-9 Juni 2017) mengungkap bahwa masalah terbesar bangsa Indonesia ialah korupsi (42,8 persen), penegakan hukum (17,7 persen), kemiskinan (12,9 persen), dan masalah SARA (10 persen). Yang membuat...

Menegaskan Kembali Pengertian Khittah NU

Oleh: KH. Salahuddin Wahid* Nahdlatul Ulama didirikan pada 1926 oleh Hadratussyaikh KH. Hasyim Asy’ari, KH. A Wahab Hasbullah dan banyak lagi kiai lainnya. Jamiyyah NU didirikan sebagai ormas Islam yang memperjuangkan ajaran Islam ahlus sunnah...

Kondisi Minat Baca Masyarakat Indonesia

Oleh: KH. Salahuddin Wahid* Saya menyambut baik terbitnya buku yang kita bedah pada siang hari ini, saya juga menyampaikan penghargaan kepada teman-teman yang aktif di Pustaka Tebuireng yang tetap gigih berjuang memajukan kegiatan penerbitan buku di lingkungan Pesantren...

Wujud Cinta Sesama

Oleh: Dr. Ir. KH. Salahuddin Wahid (Pengasuh Pesantren Tebuireng) Penyair Inggris, James Henry Leigh Hunt (1784-1859), menulis puisi  tentang seorang sufi: Abou Ben Adhem. Suatu malam Abou Ben Adhem terbangun dari suatu mimpi indah. Ia...