blog

Memaknai Kandungan Basmalah dalam Kehidupan

Menebarkan Nilai Kasih Sayang dengan Sesama Manusia Basmalah atau Bismillahirrohmaanirrohiim merupakan pelajaran yang sangat penting untuk dipahami dengan baik dan benar, dikaji dan direnungkan hikmah kandungannya, kemudian diamalkan dan dipraktikkan dalam kehidupan sehari-hari. Di mana...

Hati-hati, Ini Akibat Orang yang Tidak Mau Minta Maaf

Oleh: KH. Fahmi Amrullah Hadziq اِنَّ الْحَمْدَ لِلَّهِ نَحْمَدُهُ وَنَسْتَعِيْنُهُ وَنَسْتَغْفِرُهُ وَنَعُوْذُ بِاللهِ مِنْ شُرُوْرِ أَنْفُسِنَا وَسَيّئَاتِ أَعْمَالِنَا مَنْ يَهْدِهِ اللهُ فَلاَ مُضِلّ لَهُ وَمَنْ يُضْلِلْ فَلاَ هَادِيَ لَهُ أَشْهَدُ أَنْ لاَ إِلهَ إِلاّ اللهُ...

Merawat Bumi, Merawat Masa Depan Generasi

Negara Inggris tercatat sebagai negara yang  pertama kali mempelopori Revolusi Industri pada akhir tahun 1770-an yang menyebar hingga ke negara-negara Eropa lainnya, seperti Belgia, Perancis, dan Jerman. Penyebaran itu semakin luas sehingga menyebar ke...

Ketua Presnas IKAPETE Ingatkan Alumni terhadap Jasa Besar Pesantren Tebuireng

Tebuireng.online- Sabtu (26/04/2025) puncak acara Festival Pesantren Tebuireng 2025 yang diadakan oleh IKAPETE (Ikatan Keluarga Alumni Pesantren Tebuireng) berlansung meriah. Kegiatan ini dihadiri lebih dari 300 peserta dari seluruh Indonesia, bertempat di lapangan Pondok...
Penyuluhan kesehatan merupakan agenda tahunan yang diadakan oleh pengurus OSPI (Organisasi Santri Pondok Putri) dari departement UKKLP. Bermula dari kepedulian dengan kesehatan kulit wajah para santriwati, para pengurus OSPI menggelar kegiatan ini dengan tema “Dari skincare to safe care, menjaga kesehatan kulit di era modern,” berkolaborasi dengan PT. Paragon, Jum’at (25/04/2025). Foto: Zulfa

Bersama Wardah, OSPI Edukasi Santriwati Soal Kesehatan Kulit Wajah 

Tebuireng.online— Penyuluhan kesehatan merupakan agenda tahunan yang diadakan oleh pengurus OSPI (Organisasi Santri Pondok Putri) dari departement UKKLP. Bermula dari kepedulian dengan kesehatan kulit wajah para santriwati, para pengurus OSPI menggelar kegiatan ini dengan...