Iklan Tebuireng.Online

Puisi

Sang Pelita

Puisi oleh: Nasywa Devina Adzra Sang Pelita Kau buka jalan semu secerah wajahmu penuh harapan dalam dirimu hidupmu untuk hapus luka lampau hingga jadikan Ia berkilau di masa depan Mentari bersinar pucat membuatku bergetar sesaat ketika waktu melambat untuk sekadar mengingat jerit tiada suara terdekap di...

Catatan Rindu untuk Ayah

Puisi: Sabdawaktu* Catatan Rindu untuk Ayah                   ;aku masih hafal, bagaimana aku harus mengenangmu dalam-dalam Pada Maret yang melambaikan tanggal Wajahmu yang purnama mematahkan segenap cahaya semesta Aku masih menyimpan jelas...

Malam di Kampung Halaman

Oleh: Putri Ayu Wardani* Merindukan malam seperti ini Yang tak akan sama ku dapat di malam-malam kota rantau Yang kurasakan dinginnya juga ku dapat hangatnya Suara-suara tak Asing Yang selalu kurindu suaranya Jangan biarkan malam ini cepat berlalu Biarkan ia menetap...

Surat untuk Bapak

oleh: Devi Yuliana* Bapak terima kasih telah mendidik putrimu ini mengajarkan apa arti menjadi berani Bapak terima kasih menjadi cinta pertama yang senantiasa menyayangi tanpa tapi memberi kasih tanpa imbalan yang berarti Bapak  tak terasa usiamu memasuki separuh abad lebih sudah saatnya putrimu ini menemani...

Cerita Anak Rantau

Oleh: Yasinta Jarak, ruang dan waktu kini tak lagi sama, seperti hanya membawa diri semataIya hanya sendiri, membabi buta mengarungi pahit manis duniaBahkan pagi pun tak bisa lagi menyapa, malam hanya tempat istirahat ternyaman dalam...